
Pada motor itu sama sekali tidak ada bahan bakar dan listrik yang digunakan. Motor ini berjalan hanya menggunakan udara bertekanan tinggi. Ide seperti ini ditemukan pertama kali pada abad ke-19.
Sepeda motor yang menggunakan kerangka, garpu depan dan Ban milik Yamaha WR250R ini belum memiliki nama. Bentuk tampilan dan body motor ini sekilas sama dengan motor Trail. Perbedaannya adalah pada bagian blok mesin ygn diganti dengan tabung udara bertekanan tinggi yang biasa dipakai penyelam.

Tenaga dari udara bertekanan tinggi itu disalurkan melalui transmisi lama untuk menggerakkan rantai dan roda. Yang patut diacungi jempol adalah kompresor elektrik yang energinya dipasok dari sinar matahari. Dengan kendaraan ini, Dean bisa melakukan perjalanan sejauh 96,5 km untuk satu tabung, dan mencapai kecepatan hingga 139 km per jam.
1 komentar:
bener2 go green
Posting Komentar